PRESENTATION INTRO
Opening
Ada pepatah mengatakan, “Tak Kenal Maka Tak Sayang.. “
Yuk kita kenalan dengan Coach Tony, seorang F&B Business Strategic Coach.
.
Prinsip
Berkenaan dengan sebuah bisnis.. Beliau mempunyai prinsip2 yang penuh strategi dimana :
- Bisnis F&B yang berjalan dengan baik harus sarat dengan nilai tambah (Produk, Layanan & lainnya),
- dicari oleh pelanggan yang ditargetkan,
- berjalan secara mandiri & sustainable oleh sistem &
- super-team yang solid serta
- menunjukkan pertumbuhan yang signifikan, tidak hanya pada revenue stream saja tetapi juga dalam bentuk cashflow & profitabilitas dan yang paling penting adalah …
pertumbuhan bisnis itu sendiri secara keseluruhan.
.
.
Body
Education
Mengawali karir dengan Pendidikan D3 Hospitality Management jurusan Hotel, namun karena keinginan beliau untuk mengeksplor lebih jauh dunia Hospitality Management, maka Pendidikan yg lebih tinggi pun diambilnya hingga meraih gelar Cum Laude di Program Master S2 Hospitality Management.
.
Experiences
Didukung dengan pengalaman lebih dari 25 tahun di Industri Hospitality, yakni di :
- 5 stars Hotels,
- Cruise Lines &
- International Chain Restaurants
- Lifestyle & Upscale Café, Bar & Restos
.
khususnya pada Food & Beverage (F&B) Management pada bidang :
- Leads Generation (Marketing & Branding),
- Leads Conversion (Sales & Business Development),
- Customer Satisfaction (Operasional),
- Quality Control/Assurance (QC/QA),
- Food Production Management (Catering &
- Restaurant Kitchen),
- Food Safety & Hygiene Management
- Food Cost Management,
- Super-Team Building (HR) &
- Shareholder Satisfaction (Finance & Acc)
.
Beberapa posisi kunci pernah dijabat oleh beliau di beberapa F&B Company adalah:
- Executive S Chef
- Operational Manager dan..
- General Manager
.
Beliau juga pernah menjabat sebagai :
- Former Coach & Facilitator di Engage & Grow International untuk Indonesia
- Former Coach Partner di ActionCoach PIK
.
Sekarang beliau hanya berkonsentrasi membantu..
Para Pemilik/Pengelola bisnis F&B dalam membangun & memaksimalkan performa bisnis F&B nya, agar bisnis F&B mereka bisa mempunyai..
- Calon customer / LEADS yang terus bertambah
- Penghasilan / REVENUE yang terus meningkat
- OPERATIONAL sehari-hari yang lancar & Autopilot
- Karyawan / TIM yang kompak & kerjanya bagus.. (dan yang paling penting adalah.. )
- Keuntungan / PROFIT yang terus bertumbuh
.. yang pada akhirnya..
BISNIS F&B nya terus GROWING/BERKEMBANG..
.
.
Closing
Baiklah, Tanpa berlama-lama lagi..
Let’s Meet the Coach..
Mari kita sambut.. Coach Tony